HAKIKAT ISTIDRAJ

Jurnal Hijrah | Kumpulan Artikel Islami

Istidraj itu hakikatnya lupa pada nikmat Allah, nikmat menjadikan seseorang menjadi sombong, lalai dalam ketaatan beribadah, kerap berbuat dosa dan gemar bermaksiat.⁣⁣⁣
⁣⁣⁣.
⁣⁣"Dengan segala nikmat yang terus diterima, apa yang dilarang ‎Allah justru itu yang‎ dikerjakan dan yang disuruh Allah justru itu yang sering ditinggalkan. ⁣
⁣.
Jika demikian adanya, 
maka nikmat itu akan menjadi Istidraj yaitu azab Allah yang ditangguhkan sampai tiba saatnya nanti akan dibalas Allah baik ketika masih berada di dunia lebih-lebih di akhirat kelak," ⁣⁣⁣
⁣⁣⁣.
⁣⁣Hal ini sesuai dengan penegasan Alquran dalam Surat Ali-Imran ayat 178 :⁣⁣⁣
⁣.
Dan jangan sekali-kali orang-orang kafir itu mengira bahwa tenggang waktu yang Kami berikan kepada mereka lebih baik baginya. 
.
Sesungguhnya tenggang waktu yang Kami berikan kepada mereka hanyalah agar dosa mereka semakin bertambah; dan mereka akan mendapat azab yang menghinakan.⁣⁣
.

Artikel Terkait

HAKIKAT ISTIDRAJ
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email